The Lost Hero Sinopsis


Masih ingat dengan serial Percy Jackson and The Olympians karya Rick Riordan? Setelah tamatnya serial anak populer tersebut, Rick Riordan membuat mahakarya satu lagi yang berjudul 'The Lost Hero'.

The Lost Hero masih mengambil setting yang sama dengan Novel Percy Jackson and the Olympians yaitu di Perkemahan Blasteran. Bedanya, The Lost Hero ini tidak menceritakan tentang kehidupan Percy lagi. Namun, pahlawan-pahlawan baru yang lain. The Lost Hero berkisah tentang sudut pandang Leo, Jason dan Piper. Dan seperti halnya Percy Jackson, novel ini dibagi atas beberapa seri.

The Lost Hero telah terjual bebas di negara barat. Jadi, kita mesti menunggu beberapa saat agar novel ini beredar di Indonesia. Jadi nggak sabar nih menunggu style Om Rick Riordan yang asik nan menyegarkan ^o^.

6 Respon pembaca:

Anonim mengatakan...

wah, critanya bagus bngt itu
kereeennn >.<
aq g sabar nunggu terjemahan indonesianya

Fandi mengatakan...

aq dapet blognya rick riordan lho sayang... :)

Unknown mengatakan...

Keren bin lucu. Setuju..!!!!
Leo asyik banget. Jason bisa imut bisa garang (waktu sisi Romawinya keluar). Cuma Piper yang kurang berkenan di hatiku (>_<).

Suka buku juga? Aku juga suka ngereview buku.

Anonim mengatakan...

kapan ih keluar di negara kita..
udah ngebet pengen baca
pengen liat kelanjutan camp half blood
setelah ramalan terakhir di the last Olympian
pengen tau juga kelanjutan kisah percy ma annabeth

Anonim mengatakan...

Keren banget!!!!!!!!!!!!!!

Anonim mengatakan...

Andrew say...
smpe skarang ane masih nyesel knapa serial mahakarya Rick Riordan Percy Jackson dan Heroes of Olympus di Indonesia diterbitkan oleh si penerbit-yang-kurang-pros, tak lain tak bukan Penerbit MIZAN.. kertasnya buram, cover kurang baik, design cover hasil photoshop-an (perhatiin aja!), ilustrasinya coret2an gak bagus2 amat, parahnya lagi saya mbeli seri yg the Battle of the Labyrinth dan ada 3 halaman yg kosong! translatenya jg bikin gemes, kata 'Half-Blood' dterjemahkan menjadi 'Blasteran' kan seharusnya 'Berdarah-Campuran'.. huff...
Sungguh seharusnya serial ini harusnya Gramedia Pustaka Utama yg menggarap..

Posting Komentar